Pengumuman OKX Web3 Tentang Dukungan X Layer di Uniswap

Dipublikasikan Pada 16 Jan 2026Baca 2 mnt

Anggota komunitas, mitra ekosistem, dan pengguna X Layer yang terhormat:

Dengan senang hati kami mengumumkan bahwa Uniswap kini resmi mendukung X Layer, yang menandai tonggak pencapaian penting untuk ekosistem DeFi X Layer.

Sebagai DEX terkemuka, Uniswap menghadirkan likuiditas onchain yang aman dan tanpa izin ke X Layer. Kini, Anda dapat dengan mudah melakukan swap token dan mengakses likuiditas mendalam, langsung di X Layer melalui Uniswap.

Untuk mulai menggunakan Uniswap di X Layer, cukup kunjungi situs web resmi Uniswap, lalu pilih pair token yang ingin Anda gunakan untuk trading di X Layer. Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut dan update terkait ekosistem, kunjungi situs web resmi X Layer.

Terima kasih atas dukungan tanpa henti yang Anda berikan. Kami akan terus memperluas ekosistem X Layer untuk memberikan produk dan layanan terdesentralisasi berkualitas tinggi kepada seluruh pengguna.

Tim X Layer
16 Januari 2026